Tongkol puyuh bumbu sarden asam pedas Penduduk Riau sepertinya suka masakan dari ikan dan memiliki beberapa sajian dari laut yang lezat sekaligus pedas !!! Sekilas masakan ini mirip Asam Pedas Ikan, hanya bedanya kuahnya memakai santan. Sarden Pindang Tongkol Asam Pedas Nikmat Banget

Bahan Membuat Tongkol puyuh bumbu sarden asam pedas

  1. ikan pindang tongkol, di suwir.
  2. telur puyuh, kupas.
  3. bawang merah.
  4. bawang putih.
  5. cabe merah.
  6. cabe rawit.
  7. tomat.
  8. garam.
  9. gula.
  10. daun salam.
  11. asam jawa.
  12. air.

Langkah Memasak Tongkol puyuh bumbu sarden asam pedas

  1. Ulek bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit sampai halus. Jika sudah halus tambahkan tomat dan asam jawa. Ulek halus.
  2. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan dengan sedikit minyak. Tumis hingga harum. Lalu masukkan daun salam..
  3. Jika sudah harus, masukkan ikan tongkol yang sudah di suwir dan telur puyuh yang sudah dikupas. Lalu beri air sedikit.
  4. Masak hingga air berkurang dan ikan matang. Jika matang angkat dan sajikan..
  5. Tongkol puyuh sarden asam pedas siap disajikan....

Lihat juga resep Tongkol Masak Kecap Pedas enak lainnya! Agar bumbu-bumbu tersebut semakin merasuk atau masuk dalam daging ikan tongkol, maka tunggu hingga air menyusut. Terakhir setelah bumbu sudah merasuk ke dalam daging ikan tongkol, tuang olahan tersebut dalam sebuah mangkuk atau. tongkol bumbu sarden via cecoia.com. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai dan lengkuas hingga harum. Lalu masukkan suwiran pindang tongkol, tambahkan sedikit air, aduk rata.

Get Latest Recipe : HOME