Botok bisa disajikan di segala suasana. Dengan Botok Tahu Jamur yang lezat, santap siang atau malam keluarga pasti semakin komplet dan terasa berbeda. Sajikan tumis tahu dan jamur ini dalam keadaan hangat dengan ditemani nasi hangat pula.
Bahan Membuat Botok tahu dan jamur
- Bahan ::.
- 1 butir kelapa.
- 2 bks jamur.
- 1 papan tahu.
- 1 ikat kemangi.
- Bumbu halus atau iris ::.
- 3 siung bawang putih.
- 6 siung bawang merah.
- 1 ruas kencur.
- 2 buah tomat.
- 10 biji cabai hijau rawit.
- Secukupnya air.
- Secukupnya :: gula garam penyedap rasa <micin>.
- Secukupnya daun pisang dan tusuk gigi.
Langkah Memasak Botok tahu dan jamur
- Cuci bersih tahu dan jamur kemudian potong tahu berbentuk dadu dan suwir jamur sisihkan.
- Haluskan semua bumbu yang sudah disiapkan kecuali tomat dan cabe hijau di iris dan parut kelapa.
- Siapkan wadah masukkan bumbu kelapa yang sudah di parut tahu dan jamur tambahkan gula garam penyedap rasa <micin> remas dan aduk hingga bumbu dan bahan tercampur merata.
- Ambil 3 sendok Masukkan ke dalam daun pisang kemudian sematkan dengan tusuk gigi.
- Panaskan panci pendidih kukus botok diatas sarangan kira kira 30 menit.
- Check rasa.
- Angkat dan sajikan.
Bothok Jamur Tiram dengan Lamtoro dan Udang. Resep Botok Tahu Spesial Pedas adalah resep pepes tahu yang lezat karena tambahan rasa super pedas, apalagi dikukusnya tepat rasanya makin mantap. Cara membuat botok ini cukup mudah dan cara memasaknya berbeda dengan masakan pada umumnya, karena dengan dikukus. Resep Dan Cara Memasak Pepes Tahu Pedas+jamur. Cara Membuat Botok Tempe Pedas dan Enak.
Get Latest Recipe : HOME