Coba deh cara membuat dan resep tumis jamur tiram pedas yang sederhana berikut ini! Botok Jamur Tiram Resep Masakan Indonesia Rumahan Mudah Simpel Recipes Indonesia Bunda Airin. Merdeka.com - Punya persediaan jamur tiram banyak, tapi bingung mau diolah apa lagi?
Bahan Membuat Botok jamur tiram pedas
- 500 gram jamur tiram disuwir.
- 1 papan kecil tempe potong kecil.
- 20 buah pete belah 2.
- 5 butir telur.
- 1 buah kelapa parut.
- 5 buah tomat iris.
- 5 buah cabe merah besar iris.
- 1 ikat daun kemangi.
- Bumbu halus.
- 10 buah bawang merah.
- 5 buah kemiri bakar.
- 1 sdm terasi bakar.
- 30 buah cabe rawit.
- 3 buah bawang putih.
- 1 sdm ketumbar sangrai.
- 1 ruas jempol lengkuas.
- 1 ruas jempol jahe.
- 1 ruas kecil kencur.
- 1 ruas kecil kunyit.
- 1 sdm garam.
- 2 sdm royco ayam.
- 1 sdt penyedap.
- Bumbu pelengkap.
- 5 lbr daun salam.
- 3 batang serai belah 2.
- 5 lbr daun jeruk.
- 5 sdm minyak untuk menumis.
Langkah Memasak Botok jamur tiram pedas
- Panaskan minyak masukan bumbu halus dan bumbu pelengkap.tumis sampai wangi dan bumbu layu tambahkan tempe dan kelapa.masukan garam,royco penyedap.aduk sampai rata lalu matikan api. biarkan tumisan dingin dulu.selanjutnya tambahkan jamur pete,tomat,cabe dan kemangi dan telur aduk semuanya sampai tercampur rata.
- Ambil adonan 1 sendok sayur Bungkus dengan daun pisang.lalu kukus selama 30menit dengan api sedang.sajikan selagi hangat.
Botok Tahu Spesial Pedas merupakan makanan tradisional yang menggunakan bahan dasar tahu. Biasanya nama masakan ini juga disebut Pepes Tahu. Cita rasa masakan ini super pedas karena menggunakan Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas. Lihat juga resep Gulai sayur jamur tiram putih enak lainnya! Jamur tiram merupakan bahan masakan yang bisa diolah menjadi berbagai macam masakan dengan cita rasa yang sederhana namun sangat khas dan dirindukan.
Get Latest Recipe : HOME