Semur Betawi Beragam protein bisa menjadi bintang utama dalam olahan semur. Kali ini adalah semur daging Betawi yang berkuah pekat namun terasa ringan di mulut. Semur daging adalah salah satu kuliner warisan khas Indonesia yang memiliki cita rasa unik.

Bahan Membuat Semur Betawi

  1. 1 kg daging sapi.
  2. 500 gr kentang (potong2,goreng).
  3. 3 btg sereh geprek.
  4. 5 lbr daun salam.
  5. 2 ruas lengkuas geprek.
  6. sesuai selera kecap.
  7. 1 keping gula jawa.
  8. secukupnya garam, gula.
  9. bawang goreng utk taburan.
  10. bumbu halus.
  11. 6 siung bawang putih.
  12. 6 btr kemiri.
  13. 1/2 sdt lada.
  14. 1 ruas jahe.
  15. 1 bh biji pala.

Langkah Memasak Semur Betawi

  1. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukan daun salam sereh dan lengkuas.
  2. Masukan daging, tuangi kecap,gula merah dan air masak dengan api kecil hingga empuk.
  3. Masukan kentang goreng, garam dan tes rasa.
  4. Taburi bawang goreng.

Resep Semur Daging Betawi beserta Tips Dan Cara Membuatnya. Tidak hanya terkenal dengan keunikan budaya Lenong Rumpi dan Ondel Ondelnya saja, masyarakat Betawi yang pada umumnya tinggal di daerah Jakarta, Tangerang dan sekitarnya juga mempunyai kekayaan kuliner yang menarik. Resep Membuat Semur Daging Khas Betawi - Membuat makanan yang segar dan fresh adalah hal yang perlu diperhatikan untuk ibu dirumah. Karena denga adnya makanan yang segar ini pun factor kesehatan keluarga untuk konsumsi masakan sehat dapat terpenuhi. Duluuu bgt punya tetangga,orang betawi asli dan mereka suka masak semur model begini ☺️ sy pernah tanya apa perbedaan semur betawi & semur pada umumnya.

Get Latest Recipe : HOME