Menu sarapan Diet #3 Menu sarapan seseorang yang tidak melakukan diet dengan yang melakukan diet biasanya berbeda. Untuk melakukan Cara Diet Ampuh, jumlah kalori dan nutrisi pada makanan yang akan dikonsumsi. Agar mendapatkan manfaat dari sarapan dan program diet tidak gagal, berikut adalah menu yang tepat dikonsumsi saat sarapan bagi yang sedang dalam program diet seperti dikutip dari Healthline.

Bahan Membuat Menu sarapan Diet #3

  1. 100 gr buncis dan wortel.
  2. 2 siung bawang putih.
  3. secukupnya Bawang bombay.
  4. 1 putih telur.
  5. secukupnya Sea salt.
  6. secukupnya Oregano.
  7. secukupnya Merica.
  8. 2 lembar roti gandum.
  9. 2 sdt olive oil.

Langkah Memasak Menu sarapan Diet #3

  1. Potong buncis dan wortel..
  2. Potong roti gandum jadi dadu kecil.
  3. Tuang 2 sdt olive oil di atas teflon. Pertahankan untuk low heat ya agar gizi di olive oilnya gak rusak..
  4. Masukkan bawang putih dan bombay, tumis sampai harum..
  5. Masukkan wortel dan buncis. Campur rata. Tambahkan sea salt. Setelah kira kira wortel dan buncisnya setengah matang, masukkan putih telur..
  6. Aduk rata kembali dan masukkan potongan roti gandum. Aduk terus sampai wortel dan buncis empuk..
  7. Tambahkan merica dan oregano. Cek rasa. Jika sudah pas, matikan kompor dan sarapan sehat bergizi siap disantap..

Sarapan itu penting, namun sering kali jadi membosankan karena kehabisan ide menu Penelitian di AS menunjukkan kalau kamu sedang diet rendah kalori dan memakan telur rebus sebagai menu. Pada fase keempat diet Atkins, menu sarapan Anda tidak jauh berbeda dengan fase sebelumnya. Anda dapat menggunakan bahan-bahan yang sama untuk membuat menu sarapan setiap hari. Cara Diet DEBM - Bagi pemula seperti saya pasti bingung deh apa yang di maksud diet debm ini. Lagian diet kok bisa makan enak, bahagia, dan menyenangkan?

Get Latest Recipe : HOME