Bahan Membuat Sapo Tahu (menu diet)
- 1 bgks tofu, potong-potong.
- 1 btr telur ayam (saya: pake putih telur aja), orak-arik.
- 1 buah bawang bombay, potong kotak.
- 3 siung bawang putih, cincang kasar.
- 1 cm jahe memarkan.
- 1 bj cabe merah, buang biji dan potong serong.
- 1 bj brokoli kecil.
- 1/2 sawi putih uk.kecil.
- 1 buah wortel, potong serong (saya skip).
- 8 buah jamur kancing, belah dua.
- 3-4 lembar jamur kuping, iris panjang2.
- 2 buah jamur shintake, potong2.
- 1/2 sdt minyak wijen.
- secukupnya Air.
- 2 sdm maizena, larutkan dengan air (saya skip).
- Bumbu:.
- 1 sdm saos tiram.
- 1/2 sdm kecap ikan.
- 1/2 sdm kecap asin.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Merica.
Langkah Memasak Sapo Tahu (menu diet)
- Siapkan bahan-bahan yang digunakan..
- Panggang tahu sutra di teflon. Sisihkan..
- Orak-arik telur. Sisihkan..
- Oles minyak di wajan teflon. Tumis bawang bombay, bawang putih dan jahe sampai harum..
- Masukkan brokoli, sawi putih dan jamur.
- Tambahkan bumbu dan beri air. Masak hingga sayuran matang. Koreksi rasa..
- Masukkan tofu, telur dan cabe merah, masak sampai cabe layu. Tambahkan larutan maizena. Terkahir sebelum disajikan beri minyak wijen..
Get Latest Recipe : HOME