Bahan Membuat Tumis Peda Yahud
- 2 ekor peda merah.
- 1 buah jagung manis.
- 2 buah sereh.
- 2 buah daun salam.
- 4 siung bawang putih.
- 2 siung bawah merah.
- 5 buah cabe rawit (sesuai selera).
- 3 buah cabe keriting merah.
- 2 buah cabe hijau.
- 1 sdt gula pasir.
- 1 sdt mecin.
Langkah Memasak Tumis Peda Yahud
- Goreng peda sampai matang..
- Iris2 bahan tumisan, pipil jagung, iris kecil2 sereh (gunakan hanya umbinya)..
- Panaskan wajan, masukan bawang putih sampai harum, masukan semua bahan tumisan, salam, tambahkan air, koreksi rasa, tak perlu tambah garam karena sudah ada rasa asin dari peda..
- Masukan peda, tunggu sampai 5 menit atau sampai bumbu meresap ke dalam ikan peda..
- Tumis peda yahud siap disantap, ditambah nasi hangat nikmat, apalagi sama nasi liwet 🙈..
Get Latest Recipe : HOME