Bihun Goreng Putih Selain bihun goreng yang spesial, resep tumis bihun putih sayur kol dan wortel berikut ini merupakan variasi sederhana dengan dilengkapi potongan bakso sapi. Lihat juga resep Bihun goreng pedas, Bihun goreng enak lainnya! Bahan bahan dan Bumbu Resep Bihun Goreng Enak.

Bahan Membuat Bihun Goreng Putih

  1. 1 keping bihun (sekitar 120 gr).
  2. 2 siung bawang merah diiris-iris.
  3. 1 butir telur ayam.
  4. 1/2 buah wortel dipotong tipis korek api.
  5. Secukupnya kaldu bubuk non msg.
  6. Secukupnya lada putih bubuk.
  7. Sedikit garam (bisa di skip klo ga suka asin).
  8. Secukupnya daun seledri diiris-iris.
  9. Secukupnya minyak sayur untuk menumis.
  10. Bumbu halus :.
  11. 3 siung bawang putih.
  12. 1 butir kemiri.

Langkah Memasak Bihun Goreng Putih

  1. Rendam bihun dalam air panas selama 3-4 menit. Setelah bihun lunak, kemudian tiriskan terlebih dahulu..
  2. Tumis bumbu halus dan irisan bawang merah hingga harum..
  3. Setelah tumisan harum, sisihkan terlebih dahulu di penggorengan. Masukkan telur kemudian orak-arik telur. Lalu masukkan wortel, aduk rata hingga wortel agak layu..
  4. Masukkan bihun yg sudah direndam air panas dan ditiriskan tadi. Tambahkan kaldu bubuk, lada putih bubuk dan sedikit garam. Aduk rata. Koreksi rasa. Terakhir masukkan irisan daun seledri. Aduk rata. Angkat dan siap sajikan..

Bihun goreng simpel enak dan murah meriah. Selain bihun goreng yang spesial, resep tumis bihun putih sayur kol dan wortel berikut ini merupakan variasi sederhana dengan dilengkapi potongan bakso sapi.meskipun juga dapat berperan sebagai. Resep bihun goreng adalah salah satu menu favorit yang bukan komplet tapi juga menyenangkan Ada yang berbumbu kecap manis dengan bumbu putih dan bihun goreng yang biasa disajikan di. Resep bihun goreng - Masih bingung menentukan menu apa untuk keluarga hari ini? jangan khawatir anda bisa menjadikan bihun goreng sebagai solusinya. Cara Membuat Bihun Goreng Spesial: Panaskan minyak goreng secukupnya, kemudian tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Get Latest Recipe : HOME