Bahan Membuat Wajik Ketan Pandan
- 400 gr ketan.
- 1/2 sdt garam.
- 1 lembar pandan.
- Secukupnya air.
- Bahan gula.
- 100 ml santan kental.
- 100 ml air.
- 200 gr gula pasir.
- 1/2 sdt pasta pandan.
Langkah Memasak Wajik Ketan Pandan
- Rendam ketan yang sudah dicuci selama min 1 jam. Siapkan bahan gula.
- Kemudian masak setengah matang selama 10menit kemudian tiriskan dan kukus selama 30menit atau hingga matang sisihkan..
- Siapkan bahan gula dan masak hingga mendidih. Aduk2 terus supaya ga pecah santan.
- Masukan ketan yang sudah matang aduk rata. Bertahap ya.
- Aduk hingga berat. Jika sudah tuang ke cetakan dan tunggu set baru dipotong2. Pakai plastik ya supaya ga lengket di pisau.
- Yummy.
Get Latest Recipe : HOME